Dibaca Normal
Bima, Poros NTB.-
Sesuai
data dari Kabid Hortikultura Syahrial.SP, akibat terjangan angin kencang beberapa
hari kemarin sejumlah tanaman padi dan jagung warga mengalami kerusakan.
Total
luas tanaman jagung Kecamatan Donggo 2017/2018 seluas 11.950 H, dengan perincian, Desa Ndano kecematan madapangga Nae 1200
yang rusak 480 H. Desa Bumi Pajo 1250 H luas kerusakn 625 H. Desa rora
1400 luas kerusakn 635 H. Desa palama 700 H, luas kerusakn 175 H. Desa Mbawa
3677 H, luas kerusakn 1286 H. Desa Mpili 963 H, luas kerusakn 144 H. Desa Oo
890 H, luas kerusakn 222 H. Desa Kala lt 1020 H, luas kerusakn 306 H. Desa Doridungga
lt 850 ha luas kerusakn 170 H. Total Kecamatan yang rusak 4043 H.
Informasi dari Kabid Hortikultura, Syahrial, untuk sementara di Kecamatan lainnya
masih didata oleh petugas.
COMMENTS