--> Bupati dan Wakil Bupati Bima Cek Kesiapan RS Sondosia Tangani Covid -19 | Poros NTB

Bupati dan Wakil Bupati Bima Cek Kesiapan RS Sondosia Tangani Covid -19

SHARE:

Dibaca Normal


Bima, porosntb.com.- Bupati Bima Hj Indah Damayanti Putri SE Bersama Wakil Bupati Bima Drs.H. Dahlan HM Noer Mengunjugi Rumah Sakit Sondosia memberikan semagat pada Seluruh tenaga Medis yang bertugas di RS Sondosia.

Dalam Sambutan Bupati Bima  "memberikan semagat pada seluruh tenaga Medis agar tetap Semangat dalam menjalankan tugas yang begitu berat menghadapi wabah atau Covid -19." tuturnya. (14-04-2020)

Lanjut Bupati tentunya hari ini menghadapi situasi atau beberapa kasus yang tidak kita duga-duga, Rumah Sakit Sondosia, menjadi salah satu alternatif rujukan bagi kecamatan yang terdekat bagi pasien-pasien yang tidak dibarengi dengan gejala khusus.

"Nah ini semua tentunya memerlukan persiapan dari kita semua itulah hari ini selain saya hadir untuk memberikan semangat kepada bapak ibu sekalian saya ingin memastikan kesiapan dinas teknis bersama rumah sakit di dalam mengantisipasi."

kemudian selanjutnya bapak ibu saya ingin mengingatkan bahwa permasalahan ini bukan hanya menjadi permasalahan di rumah sakit tetapi permasalahan yang dihadapi hari ini adalah masalah bagi seluruh masyarakat Indonesia lebih lebih masyarakat dunia oleh karena itu dengan segala keterbatasan yang kita miliki saya berharap bapak ibu kita bisa bekerja dengan maksimal untuk menghadapi Covid-19 ini.

Tentunya kita sadari bersama bahwa kabupaten Bima yang memiliki cakupan wilayah yang sama luas mengharuskan kita mengedepankan beberapa alternatif di dalam menangani beberapa kasus atau pasien yang kita hadapi bersama.

Selesai memberiakan semangat pada seluruh tenaga Medis bupati Bima memberiakan juga bingksan pada seluruh tenaga medis yang bertugas di RS Sondosia.

Penulis : Teddy Kuswara
Editor : Aden

COMMENTS

Nama

#Corona,124,ABRI,1,arena,54,Artikel,4,Bandara,7,Bansos,52,Bawaslu,17,bhakti sosial,39,bima,2687,bima iptek,4,bima. Pariwisata,3,Bjayangkari,1,Coro,1,Corona,88,Covid-19,29,Curanmor,3,Daerah,1,Demonstrasi,2,des,1,Desa,53,dompu,134,Editorial,2,ekbis,227,Ekonomi,1,Ekonomi.,4,Eksbis,1,enterpreneur,1,event,1,explore,2,featured,126,Hoax,3,huk,2,hukrim,715,huksrim,3,hukum,1,Humaniora,1,HUT RI,1,inspiratif,1,iptek,30,Keagamaan,15,keamanan,8,kebudayaan,1,Kecelakaan,3,kehilangan,1,kejadian dan peristiwa,2,kemanusiaan,4,kepegawaian,1,kependudukan,12,kepolisian,168,Kesehatan,136,Kesenian,1,ketenagakerjaan,2,Kodim,15,Kominfo,5,Konflik,1,Korupsi,11,kota bima,307,KPU,3,KSB,2,lingkungan,115,lombok,109,Maklumat,2,Mataram,95,miras,1,Narkoba,8,Nasional,15,NTB,1,olahraga,24,Opini,53,Pariwisata,81,Pelayanan Publik,13,pembangunan,25,pembangunan.,2,pemerintahan,798,Pemilu,1,Pemprov,3,Pemprov NTB,143,pendidikan,402,pendidikan.,8,Perbankan,1,Perguruan Tinggi,3,perhubungan,7,perisstiwa,47,peristiwa,469,peristuwa,1,Perjudian,2,persitiwa,6,Pertamina,2,pertanian,40,Peternakan,3,politik,282,Politik.,9,Prahara,12,Prestasi,34,Provinsi,1,puisi,1,regional,5,religi,58,religius,43,Sains,1,SAJAK,1,seni,1,SKCK,1,sosbud,194,Sosial,42,Sosok,6,SUDUT PANDANG,1,sumbawa,21,Tajuk,2,Tekhnologi,2,TKI,5,TNI,1,transportasi,4,travel,5,Tribrata,1,Vaksinasi,25,video,18,warta bawaslu,1,
ltr
item
Poros NTB: Bupati dan Wakil Bupati Bima Cek Kesiapan RS Sondosia Tangani Covid -19
Bupati dan Wakil Bupati Bima Cek Kesiapan RS Sondosia Tangani Covid -19
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjoRif_oAp0-11OK9tMZSCLcNoFs4wfBPuo9VlzsNgDzy-2pdFQPSqQV94tc_9t8lcd8OUcO87_8Nie9iTlkE2Ju38q9xqHdf0IWfWHNMacRaEL8ys6L1NXGv67HC9ChFuxOi_JajoAYbd3/s640/Screenshot_4.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjoRif_oAp0-11OK9tMZSCLcNoFs4wfBPuo9VlzsNgDzy-2pdFQPSqQV94tc_9t8lcd8OUcO87_8Nie9iTlkE2Ju38q9xqHdf0IWfWHNMacRaEL8ys6L1NXGv67HC9ChFuxOi_JajoAYbd3/s72-c/Screenshot_4.jpg
Poros NTB
https://www.porosntb.com/2020/04/bupati-dan-wakil-bupati-bima-cek.html
https://www.porosntb.com/
https://www.porosntb.com/
https://www.porosntb.com/2020/04/bupati-dan-wakil-bupati-bima-cek.html
true
2479742407306652642
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content