--> Polres Jakarta Barat Berhasil Gagalkan 534 Kg / Setengah Ton Lebih Ganja Siap Edar | Poros NTB

Polres Jakarta Barat Berhasil Gagalkan 534 Kg / Setengah Ton Lebih Ganja Siap Edar

SHARE:

Dibaca Normal



Jakarta Barat, Porosntb.com-Polres Metro Jakarta Barat Berhasil menyita 534 kg atau lebih dari setengah ton ganja kering siap edar.

Polisi turut menangkap dan menetapkan 9 orang sebagai tersangka kasus tersebut.

"Kemudian tersangka yang kita amankan ada sebanyak 9 orang," ujar Kapolres Metro Jakarta Barat Kombes Ady Wibowo dalam konferensi pers, Rabu (8/12/2021).

Sembilan tersangka tersebut berinisial SD (45), FRN (37), AA (26), S (45), N (31), SP (56), M (56), K (51), dan GN. Kesembilan orang tersebut memiliki peran berbeda-beda.

Dua di antaranya, S dan N, berperan sebagai pengendali peredaran narkoba di Mandailing Natal, Sumatera Utara.

"Di mana perannya itu adalah menentukan kapan barang barang ini akan didistribusikan dan kemana contact person dan sebagainya.

Menentukan kapan barang-barang ini akan didistribusikan dan ke mana contact person dan sebagainya," jelas Ady.

Sementara itu, empat tersangka lainnya bertugas sebagai kurir. Merekalah yang membawa ganja dari lokasi penjemputan ke tempat pengantaran.

"Empat di antaranya adalah sebagai kurir yang mengantar di lapangan kemudian ada. Kemudian tiga orang lagi adalah sebagai tukang pikul atau mungkin petani.

Mereka inilah yang membawa barang-barang tersebut dari ladang menuju jalan untuk diangkut," sambungnya.

Ady menyebut kurir tersebut diupah sebesar Rp 100 ribu per 1 kilogram ganja yang diangkut. Polisi menduga ganja ini disiapkan untuk pasokan tahun baru.

"Kalau mempelajari pola yang ada, ini dimungkinkan sangat besar untuk pasokan tahun baru. Jadi kemungkinan akan ada permintaan-permintaan (narkoba), terkait mungkin perayaan-perayaan nataru ini," ucapnya. Ted P.06.



COMMENTS

Nama

#Corona,124,ABRI,1,arena,54,Artikel,4,Bandara,7,Bansos,52,Bawaslu,17,bhakti sosial,39,bima,2687,bima iptek,4,bima. Pariwisata,3,Bjayangkari,1,Coro,1,Corona,88,Covid-19,29,Curanmor,3,Daerah,1,Demonstrasi,2,des,1,Desa,53,dompu,134,Editorial,2,ekbis,227,Ekonomi,1,Ekonomi.,4,Eksbis,1,enterpreneur,1,event,1,explore,2,featured,126,Hoax,3,huk,2,hukrim,715,huksrim,3,hukum,1,Humaniora,1,HUT RI,1,inspiratif,1,iptek,30,Keagamaan,15,keamanan,8,kebudayaan,1,Kecelakaan,3,kehilangan,1,kejadian dan peristiwa,2,kemanusiaan,4,kepegawaian,1,kependudukan,12,kepolisian,168,Kesehatan,136,Kesenian,1,ketenagakerjaan,2,Kodim,15,Kominfo,5,Konflik,1,Korupsi,11,kota bima,307,KPU,3,KSB,2,lingkungan,115,lombok,109,Maklumat,2,Mataram,95,miras,1,Narkoba,8,Nasional,15,NTB,1,olahraga,24,Opini,53,Pariwisata,81,Pelayanan Publik,13,pembangunan,25,pembangunan.,2,pemerintahan,798,Pemilu,1,Pemprov,3,Pemprov NTB,143,pendidikan,402,pendidikan.,8,Perbankan,1,Perguruan Tinggi,3,perhubungan,7,perisstiwa,47,peristiwa,469,peristuwa,1,Perjudian,2,persitiwa,6,Pertamina,2,pertanian,40,Peternakan,3,politik,282,Politik.,9,Prahara,12,Prestasi,34,Provinsi,1,puisi,1,regional,5,religi,58,religius,43,Sains,1,SAJAK,1,seni,1,SKCK,1,sosbud,194,Sosial,42,Sosok,6,SUDUT PANDANG,1,sumbawa,21,Tajuk,2,Tekhnologi,2,TKI,5,TNI,1,transportasi,4,travel,5,Tribrata,1,Vaksinasi,25,video,18,warta bawaslu,1,
ltr
item
Poros NTB: Polres Jakarta Barat Berhasil Gagalkan 534 Kg / Setengah Ton Lebih Ganja Siap Edar
Polres Jakarta Barat Berhasil Gagalkan 534 Kg / Setengah Ton Lebih Ganja Siap Edar
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEj6Fu5hqe3r4XuyehRnccs6wFm_BqmBCnCOA7d5eBJJlgG-HVZFe1hWpX5TmDSw4e2QhOrXReMU7quIQcQ792vhOQczvCm3Uq971XHGMN1__tYXYYGKbUqO-ZQARPJfGnSJfWWGG4TZyviJgvXuAXtvGtfl3P-GivwASvIlH8bvfvA2RFiz035D4Jy2og=s320
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEj6Fu5hqe3r4XuyehRnccs6wFm_BqmBCnCOA7d5eBJJlgG-HVZFe1hWpX5TmDSw4e2QhOrXReMU7quIQcQ792vhOQczvCm3Uq971XHGMN1__tYXYYGKbUqO-ZQARPJfGnSJfWWGG4TZyviJgvXuAXtvGtfl3P-GivwASvIlH8bvfvA2RFiz035D4Jy2og=s72-c
Poros NTB
https://www.porosntb.com/2021/12/polres-jakarta-barat-berhasil-gagalkan.html
https://www.porosntb.com/
https://www.porosntb.com/
https://www.porosntb.com/2021/12/polres-jakarta-barat-berhasil-gagalkan.html
true
2479742407306652642
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content