--> Cegah Kekerasan Terhadap Anak, Unit PPA Satreskrim Polres Bima Berikan Sosialisasi dan Edukasi | Poros NTB

Cegah Kekerasan Terhadap Anak, Unit PPA Satreskrim Polres Bima Berikan Sosialisasi dan Edukasi

SHARE:

Dibaca Normal





MEDIA,Porosntb.Com-Bertempat di Aula Kantor Desa Bre Kecamatan Palibelo Kabupaten Bima Unit Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) Satuan Reskrim Polres Bima menggelar  Sosialisasi pencegahan kekerasan terhadap anak. dan Remaja Minggu  (11/08/2024) Pukul 10.00 Wita.




Hadir dalam kegiatan tersebut  Kepala Desa Bre bersama jajarannya,Unit PPA Satreskrim Polres  Bima, serta tamu undangan.


Sebagai Narasumber personel Brigpol Karisma menyampaikan  pentingnya gerakan anti-Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak di lingkungan sekolah maupun  di lingkungan masyarakat agar anak-anak selama berada di lembaga pendidikan di tengah masyarakat dalam kondisi terlindungi, memenuhi haknya dan dipastikan tidak mendapat perlakuan salah.


"Tujuan dari  kegiatan ini agar peserta memahami pentingnya Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak dan menyadari bahaya dari perilaku Kekerasan Terhadap Anak" Terang Kapolres Bima AKBP Eko Sutomo S.I.K.,M.I.K., melalui Kasatreskrim Iptu Abdul Malik SH.



Selain itu juga, di harapkan peserta dapat memahami dan melakukan langkah-langkah Pencegahan sehingga tidak terjadi Kekerasan Terhadap Anak di Kabupaten  Bima. Imbuhnya.


Sebaiknya kita bijak dalam mengambil tindakan yang dapat merugikan diri sendiri dan orang lain. hindari kekerasan terhadap anak karena ancaman hukuman terhadap tindak kekerasan terhadap anak terendah 5 tahun dan tertinggi 15 tahun.


Anggota unit PPA Juga menjelaskan tentang bahaya laten Narkoba yang Akhi akhir ini dimana anak-anak dan remaja banyak menjadi korban penyalahgunaan narkoba.


Untuk mencegahnya tidak bisa dilakukan oleh kepolisian saja namun perlu adanya komunikasi dan koordinasi semua pihak.


Peran serta orang tua dalam mengontrol pergaulan anak menjadi salah satu kunci pencegahan penyalahgunaan Narkoba di kalangan anak-anak.


Kegiatan tersebut merupakan wujud pelayanan dan kepedulian Polri terhadap keselamatan anak-anak dan remaja agar mereka tumbuh menjadi pribadi yang handal dan berakhlak serta terhindar dari bahaya laten Narkoba dalam bentuk apapun.


"Mari kita jaga anak-anak dan kita jadikan Narkoba sebagai musuh bersama yang harus kita perangi bersama". Tutupnya.



COMMENTS

Nama

#Corona,124,ABRI,1,arena,54,Bandara,7,Bansos,52,Bawaslu,17,bhakti sosial,39,bima,2687,bima iptek,4,bima. Pariwisata,3,Bjayangkari,1,Coro,1,Corona,88,Covid-19,29,Curanmor,3,Daerah,1,Demonstrasi,2,des,1,Desa,53,dompu,134,Editorial,2,ekbis,227,Ekonomi,1,Ekonomi.,4,Eksbis,1,enterpreneur,1,event,1,explore,2,featured,126,Hoax,3,huk,2,hukrim,715,huksrim,3,hukum,1,Humaniora,1,HUT RI,1,inspiratif,1,iptek,30,Keagamaan,15,keamanan,8,kebudayaan,1,Kecelakaan,3,kehilangan,1,kejadian dan peristiwa,2,kemanusiaan,4,kepegawaian,1,kependudukan,12,kepolisian,168,Kesehatan,135,Kesenian,1,ketenagakerjaan,2,Kodim,15,Kominfo,5,Konflik,1,Korupsi,11,kota bima,307,KPU,3,KSB,2,lingkungan,115,lombok,109,Maklumat,2,Mataram,92,miras,1,Narkoba,8,Nasional,15,NTB,1,olahraga,24,Opini,50,Pariwisata,81,Pelayanan Publik,13,pembangunan,25,pembangunan.,2,pemerintahan,798,Pemilu,1,Pemprov,3,Pemprov NTB,143,pendidikan,402,pendidikan.,8,Perbankan,1,Perguruan Tinggi,3,perhubungan,7,perisstiwa,47,peristiwa,469,peristuwa,1,Perjudian,2,persitiwa,6,Pertamina,2,pertanian,40,Peternakan,3,politik,282,Politik.,9,Prahara,12,Prestasi,34,Provinsi,1,puisi,1,regional,5,religi,58,religius,43,Sains,1,SAJAK,1,seni,1,SKCK,1,sosbud,193,Sosial,42,Sosok,6,SUDUT PANDANG,1,sumbawa,21,Tajuk,2,Tekhnologi,2,TKI,5,TNI,1,transportasi,4,travel,5,Tribrata,1,Vaksinasi,25,video,18,warta bawaslu,1,
ltr
item
Poros NTB: Cegah Kekerasan Terhadap Anak, Unit PPA Satreskrim Polres Bima Berikan Sosialisasi dan Edukasi
Cegah Kekerasan Terhadap Anak, Unit PPA Satreskrim Polres Bima Berikan Sosialisasi dan Edukasi
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj6UyrscaY20P8RPZ6wRHNcxZIHWQkTPx2Rk_Dn_7onEypsjbV-5ClvPzCflgs4bBFDR1nknv3SGzdQrKqt7ivylz8YSlNDGVvcn78AuEQYf7yfXDrf5ljf3Whg2hfSlzdnVowKnMMByl5cWrxESUjQfoVjZ1uXRWL_8u5X0RlSqgnfaywMTvr1wEePbc0r/s320/IMG-20240811-WA0026.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj6UyrscaY20P8RPZ6wRHNcxZIHWQkTPx2Rk_Dn_7onEypsjbV-5ClvPzCflgs4bBFDR1nknv3SGzdQrKqt7ivylz8YSlNDGVvcn78AuEQYf7yfXDrf5ljf3Whg2hfSlzdnVowKnMMByl5cWrxESUjQfoVjZ1uXRWL_8u5X0RlSqgnfaywMTvr1wEePbc0r/s72-c/IMG-20240811-WA0026.jpg
Poros NTB
https://www.porosntb.com/2024/08/cegah-kekerasan-terhadap-anak-unit-ppa.html
https://www.porosntb.com/
https://www.porosntb.com/
https://www.porosntb.com/2024/08/cegah-kekerasan-terhadap-anak-unit-ppa.html
true
2479742407306652642
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content