Dibaca Normal
![]() |
Bima,Porosntb.Com-Pendampingan dan monitoring hingga membantu petani di Desa binaan gencar dilakukan oleh Bhabinkamtibmas Polsek Bolo Polres Bima Polda NTB.
Hal itu diwujudkan oleh Bripka Erwin selaku bhabinkamtibmas Desa Kananga pada Sabtu 19 April 2025 siang membantu proses penjemuran jagung milik warga binaan.
Kegiatan tersebut merupakan langkah dan wujud sinergitas antara Polri dan masyarakat dalam menyukseskan program ketahanan pangan nasional yang digagas oleh Presiden RI.
Jagung yang dipanen tersebut di jemur hingga 4 hari memanfaatkan terik matahari sebelum di jual ke pengecer dan gudang.
Hal itu diungkapkan oleh Kapolres Bima AKBP Eko Sutomo S.I.K.,M.I.K., dalam keterangan tertulis resminya melalui Kasi Humas AKP Adib Widayaka.
Selain itu Adib meneruskan, kegiatan tersebut juga bertujuan untuk mengetahui kemungkinan adanya kendala yang dihadapi oleh para petani
COMMENTS